Selasa, 28 April 2015

Sanggar Kreativitas sudah 4 tahun berdampingan dengan Sekolah Alam Medan, mengelola tempat pelatihan kerja di bawah Sekolah Alam Medan dan membimbing guru dan para remaja berkebutuhan khusus yang bersekolah di Sekolah Alam Medan. Dan masih tetap membimbing sang remaja setelah tidak bersekolah di Sekolah Alam Medan lagi, dengan harapan sang remaja memiliki keahlian yang menjadi bekalnya untuk menyongsong masa depan.

Sanggar Kreativitas beralamat di Ruko Medan Fair Plaza no. 34 Medan. Informasi : 08126092453 / 08163125858. Email : sanggarkanakindonesia@gmail.com. sanggarkreativitas-anakindonesia.blogspot.com. Facebook : Sanggar Kreativitas.

Kreativitas milik siapa saja, dan sangatlah baik bila seseorang itu kreatif :). Sanggar Kreativitas, beralamat di Ruko Kompleks Medan Fair Plaza no. 34, Medan, membuka kelas untuk siapa saja, dari anak anak sampai dewasa. Materi kreativitas diajarkan secara klasikal dan ada juga yang private. Dan kelas terbuka juga bagi adik adik remaja berkebutuhan khusus, tersedia ruangan khusus bila diperlukan dan guru yang sudah berpengalaman.

Untuk info kelas dan lainnya dapat menghubungi : 08126092453 / 08163125858 

Kamis, 23 April 2015

Pameran dan Workshop Daur Ulang di Medan Fair Plaza 13 - 26 April 2015, bersama Sekolah Alam Medan, Sanggar Kreativitas Anak Indonesia, Paguyuban Bank Sampah Medan dan Para Penggiat Lingkungan Hidup kota Medan, didukung oleh Badan Lingkungan Hidup kota Medan. Pameran dibuka oleh Kepala Badan Lingkungan Hidup kota Medan, didampingi oleh Konsulat Jenderal Amerika untuk Medan dan Konsulat Jenderal Jepang untuk Medan.

 Sanggar Kreativitas Anak Indonesia
Ruko Medan Fair Plaza No. 34 Medan.
Telp.  08126092453 / 081 6312 5858
Email : sanggarkanakindonesia@gmail.com































Liputan Harian Analisa : Pameran dan Workshop Kreasi Daur Ulang bersama Sekolah Alam Medan, Sanggar Kreativitas Anak Indonesia, seluruh Bank Sampah kota Medan di bawah naungan BLH kota Medan dan para Penggiat Lingkungan Hidup kota Medan 13 - 26 April 2015 di atrium Medan Fair Plaza, Medan.

Sanggar Kreativitas Anak Indonesia
Ruko Medan Fair Plaza No. 34 Medan.
Telp. 08126092453 / 081 6312 5858
Email : sanggarkanakindonesia@gmail.com


Story telling di Gramedia Focal Point, 21 April 2015, bersama Sanggar Kreativitas Anak Indonesia. Senang melihat anak anak begitu aktif dan ceria. Terima kasih atas kesempatan dan kepercayaannya.

 Sanggar Kreativitas Anak Indonesia
Ruko Medan Fair Plaza No. 34 Medan.
Telp. 91799421 / 91245097 / 08126092453 / 081 6312 5858
Email : sanggarkanakindonesia@gmail.com






Bermain gasing dari kertas origami. Asyiknya bisa membuat mainan sendiri dengan biaya murah dan memacu kreativitas, bersama Sanggar Kreativitas Anak Indonesia dan Toko Buku Gramedia Focal Point Medan.

Sanggar Kreativitas Anak Indonesia
Ruko Medan Fair Plaza No. 34 Medan.
Telp. 91799421 / 91245097 / 08126092453 / 081 6312 5858
Email : sanggarkanakindonesia@gmail.com





Kelas membatik di Sekolah Picket Fence, Medan bersama 75 anak anak Toodler dan Kindergarten, dan team kreatif Sanggar Kreativitas dalam rangka hari Kartini 21 April 2015

Sanggar Kreativitas Anak Indonesia
Ruko Medan Fair Plaza No. 34 Medan.
Telp. 08126092453 / 081 6312 5858
Email : sanggarkanakindonesia@gmail.com



Cooking class for Kids hadir juga di Edutoyscity Medan bersama team kreatif Sanggar Kreativitas Anak Indonesia Sabtu 2 Mei 2015, menu : Spaghetty bolognaise dan American Risolles. Pendaftaran selambatnya tgl 30 April 2015 di Sanggar Kreativitas Anak Indonesia, Ruko komp. Medan Fair Plaza no. 34, Medan, boleh juga via facebook Sanggar Kreativitas, WA 08126092453 & telp 08163125858.

Para Sahabat Crafter, Penggiat Origami dan Para Guru yang ingin menambah wawasan di bidang origami, Sabtu ini 25 April 2015 dan Sabtu 9 Mei 2015 pk. 15.00-17.00 ada acara berbagi ilmu origami dari Ibu Ayang Ayang, salah seorang penggiat Origami di kota Medan yang hasil karyanya sangat mempesona. Jenis lipatannya seperti yang ada di lampiran ini, sudah izin share dari Ibu Ayang. Tempatnya di Gedung Baru Sanggar Kreativitas, Ruko Medan Fair Plaza no. 34, Medan.
Pada acara ini bila memungkinkan ada acara perkenalan para penggiat origami di Medan dan sekitarnya ya, supaya di Medan juga ada komunitas origami yang bisa kopdaran seperti di Jakarta dan kota kota lain di Jawa. Untuk info selengkapnya dapat menghubungi Sanggar Kreativitas, via inbox juga boleh, atau langsung dengan Elisabeth Lily (WA : 08126092453; Mobile :08163125858)

Cooking Class for Kids (kelas masak untuk anak anak)
di Sanggar Kreativitas Anak Indonesia,
Komp. Ruko Medan Fair Plaza no. 34, Medan
Little Creative (TK & SD; 1 menu / sesi) : Sabtu Pk. 15.00 – 17.00
Little Smart (TK & SD; 2 menu / sesi) : Minggu Pk. 15.00 – 17.00
Super Smart (remaja; 2 menu / sesi) : Minggu pk. 11.00-13.00

Paket Litte Creative :
26 April 2015 “Blackforest”
3 Mei 2015 “Spaghetty Saos Bolognaise”
10 Mei 2015 “Sponge Kue Cokelat”
17 Mei 2015 “ American Risoles”
24 Mei 2015 “Corn Flage Cookies”
31 Mei 2015 Almond Muffin”
7 Juni 2015 “ Cookies Chocochips”
14 Juni 2015 “Mini Pizza”
21 Juni 2015 Bola – bola Coklat”
28 Juni 2015 “Character Bento
Paket Little Smart & Super Smart :
16 Mei 2015 : Roti goreng telur & Bolu kukus zebra
30 Mei 2015 : Sweet Eight & Kolak warna warni
20 Juni 2015 : Biscotti & Lumpia Tahu
Sesi Little Creative : Rp. 50.000,-/sesi
Sesi Little Smart : Rp. 90.000,-/sesi
Sesi Super Smart : Rp. 110.000,-/sesi.
Paket Little Creative :
6 sesi + 1 set baju & topi koki : Rp. 300.000,-/paket/anak.
Paket Little Smart :
6 sesi + 1 set baju & topi koki : Rp. 525.000,-/paket/anak.
Paket Super Smart : 6 sesi + 1 set baju & topi koki + cooking class notebook Rp. 650.000,-/paket/anak.

Informasi dan pendaftaran : 08126092453 / 08163125858
sanggarkanakindonesia@gmail.com

 
Creative Kids Corner di Paper Clip, Mal Centre Point Medan lt. UG 10 & 31, Medan.
Setiap Sabtu pk.14.00–22.00 dan setiap Minggu pk. 12.00– 20.00
25 - 26 April 2015 : Recycle Robot & Kokoru Fruit in basket
2-3 Mei 2015 : Kokoru Karakter Miniatur
9-10 Mei 2015 : DIY Eva mat bags and clocks
16-17 Mei 2015 : Cute Sock Dolls
23-24 Mei 2015 : Animals in the zoo (clay)
30-31 Mei 2015 : Flanel Cakes
6-7 Juni 2015 : Paper Craft A-Z
13-14 Juni 2015 : Kreasi Fruit Styrofoam
20-21 Juni 2015 : Japanese doll 2D keychain
27-28 Juni 2015 : Kokoru Animal

Free 1 session Little Creative cooking class di Sanggar Kreativitas Anak Indonesia,
Ruko Medan Fair Plaza No. 34 Medan untuk setiap peserta Creative Kids Corner Paper Clip Mal Central Point
Informasi selengkapnya : 08126092453 - 08163125858